Tips Kuliah sambil Kerja - Kerja sambil Kuliah
Kuliah sambil kerja bukanlah perkara mudah, banyak yang tenggelam dari ketidak sanggupan mengatur waktu hingga ada yang menjadi korban, entah putus kuliah atau berhenti bekerja. Mahasiswa yang kuliah sambil kerja umumnya mengambil waktu kerja yang tidak ada shift dan kuliah malam atau mengambil hari libur kerjanya. namun pada kenyataannya, banyak mahasiswa berguguran satu persatu di sejumlah perkuliahan karena tidak sanggup mengatur waktu keduanya agar dapat seimbang.
Ada tips tepat agar anda dapat bijak dalam mengatur keduanya, Berikut
1. Memilih Perkuliahan yang tepat.
sebelum mengambil keputusan untuk kuliah sambil kerja, anda harus pikirkan baik baik dimana anda kuliah, jadwal dan sistem perkuliahannya seperti apa. itu harus dikaji dan diketahui lebih awal sehingga anda akan terarah dalam mengatur waktu.
2. Mengkotak-kotakan.
bingung ? ini istilah saya dalam Manajemen waktu. ketika anda kuliah sambil kerja, waktu sangatlah berarti. sulit mencari waktu untuk luang leluasa bersantai atau sekedar ‘nongkrong’ bersama teman-teman. maka karna itu, aturlah waktu anda agar tidak terbuang sia-sia. jika ada tugas . gunakan waktu luang anda untuk mengerjakannya.
3. Propesional.
Anda berstatus mahasiswa, gunakan Hak & Kewajiban anda sebagai mahasiswa yang baik. jika ada tugas, jangan diambil pusing hingga mempengaruhi kinerja anda sebagai pekerja. dan sebaliknya ketika ada masalah dalam pekerjaan anda, jangan libatkan hal itu ketika anda berstatus mahasiswa.
4. Pilih teman yang up to date’.
Lingkungan memang sangat mempengaruhi, termasuk sosialisasi anda terhadap teman-teman. pilihlah teman yang bersedia berbagi informasi terbaru yang berhubungan dengan perkuliahan.
5.Konsisten.
Anda harus tetap teguh dengan pendirian anda, agar kuliah bisa sampai lulus namun karier tetap cemerlang. jangan pernah bosan mengejar cita-cita.
6.Semangat.
buatlah motivasi hidup untuk selalu menjadikan anda pribadi yang semangatnya tinggi. kekuatan mental akan sangat berpengaruh disini. jadi , carilah motivator atau inspirasi hidup agar tetap bersemangat.
Kesimpulannya adalah : apapun yang kita lakukan selalu ada konsekwensinya, termasuk kuliah sambil kerja. maka langkah selanjutnya adalah bagaimana anda bisa menyelesaikan itu semua hingga ‘finish’ tidak terdampar ditengah jalan. semoga anda menjadi orang yang sukses.
Semoga Bermanfaat
(Anafaton).
Ada tips tepat agar anda dapat bijak dalam mengatur keduanya, Berikut
1. Memilih Perkuliahan yang tepat.
sebelum mengambil keputusan untuk kuliah sambil kerja, anda harus pikirkan baik baik dimana anda kuliah, jadwal dan sistem perkuliahannya seperti apa. itu harus dikaji dan diketahui lebih awal sehingga anda akan terarah dalam mengatur waktu.
2. Mengkotak-kotakan.
bingung ? ini istilah saya dalam Manajemen waktu. ketika anda kuliah sambil kerja, waktu sangatlah berarti. sulit mencari waktu untuk luang leluasa bersantai atau sekedar ‘nongkrong’ bersama teman-teman. maka karna itu, aturlah waktu anda agar tidak terbuang sia-sia. jika ada tugas . gunakan waktu luang anda untuk mengerjakannya.
3. Propesional.
Anda berstatus mahasiswa, gunakan Hak & Kewajiban anda sebagai mahasiswa yang baik. jika ada tugas, jangan diambil pusing hingga mempengaruhi kinerja anda sebagai pekerja. dan sebaliknya ketika ada masalah dalam pekerjaan anda, jangan libatkan hal itu ketika anda berstatus mahasiswa.
4. Pilih teman yang up to date’.
Lingkungan memang sangat mempengaruhi, termasuk sosialisasi anda terhadap teman-teman. pilihlah teman yang bersedia berbagi informasi terbaru yang berhubungan dengan perkuliahan.
5.Konsisten.
Anda harus tetap teguh dengan pendirian anda, agar kuliah bisa sampai lulus namun karier tetap cemerlang. jangan pernah bosan mengejar cita-cita.
6.Semangat.
buatlah motivasi hidup untuk selalu menjadikan anda pribadi yang semangatnya tinggi. kekuatan mental akan sangat berpengaruh disini. jadi , carilah motivator atau inspirasi hidup agar tetap bersemangat.
Kesimpulannya adalah : apapun yang kita lakukan selalu ada konsekwensinya, termasuk kuliah sambil kerja. maka langkah selanjutnya adalah bagaimana anda bisa menyelesaikan itu semua hingga ‘finish’ tidak terdampar ditengah jalan. semoga anda menjadi orang yang sukses.
Semoga Bermanfaat
(Anafaton).
Post a Comment